Kamis, 29 November 2012

Lunturnya Budaya Indonesia



Indonesia terdiri dari beberapa suku bangsa, yang mendiami ribuan pulau. Kemajemukan itu yang melahirkan bermacam-macam budaya. Budaya yang menjadi kekayaan dan ciri khas Negara Indonesia. Di setiap budaya juga terkandung nilai-nilai social dan seni yang tinggi. Tidak semua Negara didunia ini mempunya beraneka ragam budaya yang unik dank has seperti yang dimiliki Indonesia.  Indonesia memiliki berbagai macam tarian daerah, lagu daerah, bahasa daerah, rumah adat dan aneka budaya lain yang unik-unik dank has. Setiap daerah di Indonesia mempunyai siri khas dengan budaya yang dimiliki masing-masing daerah.

Bagaimana nasib budaya Indonesia masa kini??

Pada saat ini budaya mulai ditinggalkan bahkan ada yang malu untuk mengakui  kebudayaannya. Secara perlahan budaya Indonesia akan hilang tanpa kita sadari. Hal itu terpengaruh budaya luar dan budaya suka meniru.
Para remajalah yang menentukan nasib suatu bangsa. Sedikit dari remaja Indonesia yang tahu akan budaya-budaya yang dimiliki negaranya. Seiring dengan kemajuan zaman, tehnologi yang semakin canggih, dan pengaruh globalisasi, remaja banyak yang terpengaruh dengan itu semua. kemajuan zaman perlu di ikuti, tapi bukan berarti meninggalkan budaya sendiri dengan mengikuti budaya lain. Para remaja lebih suka dengan lagu-lagu modern daripada lagu-lagu daerah, bahkan ada yang tidak tahu lagu daerahnya.
Budaya Indonesia banyak yang dipelajari oleh bangsa lain, namun masyarakat Indonesia yang memilikinya malas  untuk mempelajarinya. Jangan saling menyalahkan jika suatu saat budaya kita banyak diambil oleh Negara lain. Pantaskah Negara lain lebih tahu tentang budaya kita daripada kita yang berhak memiliki???

Budaya yang di klaim Malaisyia
Add caption
  1. Batik
  2. Tari pendet
  3. Wayang kulit
  4. Angklung
  5. Reog ponorogo
  6. Kuda lumping
  7. Lagu rasa sayange
  8. Bunga Rafflesia Arnoldi
  9. Keris
  10. Rending padang
 
Add caption
Add caption
DiBelanda dapat ditemukan budaya Jawa. Arsipnya ada disana. Mereka lebih banyak tahu. Ketika penjajahan belanda banyak membawa arsip-arsip budaya Indonesia.  Selain itu kita dapat jumpai pada salah satu universitas di Australia ada yang mempelajari gamelan. Dan masih banyak Negara lain yang mempelajari budaya kita.
Remajala yang memegang amanah untuk melestarikan budaya Indonesia, jika tidak ingin budaya Indonesia yang beraneka ragam itu hilang begitu saja tanpa kita sadari. Semua ini belum terlambat untuk menjaga dan melestarikan budaya milik kita.



sumber: 






Tidak ada komentar: